Saat Kau Pergi

4 12 2007

Artist: Bunga

Entah mengapa hatiku terus gelisah
Apa yang kan terjadi
Air mata pun jatuh tak tertahan
Melihatmu terdiam

Ternyata kau pergi tuk selamanya
Tinggalkan diriku dan cintaku

Apa kau melihat
Dan mendengar
Tangis kehilangan dariku

Baru saja
Ku ingin kau tahu
Perasaanku padamu

Mungkin Tuhan tak izinkan sekarang
Kau dan aku bahagia

Ternyata kau pergi tuk selamanya
Tinggalkan diriku dan cintaku

Apa kau melihat
Dan mendengar
Tangis kehilangan dariku

Apa kau melihat
Kau mendengar
Kau melihat

Apa kau melihat
Dan mendengar
Tangis kehilangan dariku

Iklan




Ojo Ngono

4 12 2007

Artist: Bunga

Ku berlabuh di dalam hatimu
Membuat hidupku ceria selalu
Oh… sayangku
Kau terangi setiap langkahku

Namun kini dirimu pun jauh
Kemewahan mengubah hidupmu
Oh… kasihku
Kau lupakan semua janjimu… padaku

Kini dirikupun tak mengenalimu
Semua hatimu kini telah palsu
Kaupun jauh dariku
Demi harta kau jual semua cintamu
Kau lupakan semua cintaku padamu
Oh kasih teganya dirimu… padaku

Dan ku coba ‘tuk melupakanmu
Dari setiap bayangan wajahmu
Walau berat
Namun semua hanya masa lalu… yang pilu

Begitu tega dirimu padaku
Kau lupakan semua cintaku

Oh… ho… oh… ho…
Oh… ho… oh… ho…
Oh… ho… iyeah…

Kini kau jauh, kini kau pergi
Kau tinggalkan semua kenangan itu
Kenangan itu padaku
Oh… iyeah…





Kasih Jangan Kau Pergi

4 12 2007

Artist: Bunga

Wajahmu selalu terbayang
Dalam setiap angan
Yang tak pernah hilang
Walau sekejap
Ingin s’lalu dekat denganmu
Enggan hati berpisah
Larut dalam dekapanmu

Setiap saat……setiap saat

Reff :

Oh kasih, janganlah pergi
Tetaplah kau s’lalu di sini
Jangan biarkan diriku sendiri
Larut di dalam sepi

Kembali ke : Reff

Peluklah dalam belaianmu
Tiada pernah ku lepas
Biarlah dirimu ku manja
Dalam pelukan
Gemulai setiap gerakkanmu
Membuatku slalu rindu
Ku kecup lembut bibirmu
Ku sayang padamu
Ku sayang padamu

Kembali ke : Reff